Salah satu karakter dalam Anime populer "Attack On Titan" yang bernama Levi, disebut-sebut sebagai karakter anime cowok paling populer 2013. Dan di akhir tahun 2013 kemaren Levi mencetak rekor baru. Apa itu???
Sebuah action figure Levi diluncurkan pada bulan Desember 2013 lalu dengan bandrol harga fantastis yaitu $12.000 USD, atau sekitar 14 juta rupiah kurs sekarang. Luar biasanya adalah hanya dalam waktu 2 jam saja, action figure tersebut habis terjual. Apa sih kelebihan dari action figure ini???
Satu hal yang pasti adalah detil dan tingkat kerumitan dari action figure yang hanya setinggi 60 cm ini sangat tinggi. Nilai tambah lainnya adalah memiliki 80 bagian yang dapat digerakkan, sehingga bisa diubah-ubah posisi dan gayanya.
Action...