Apa Yang Sebenarnya Eustass Kid Ambil Dari Wilayah Big Mom???
Pada manga one piece chapter 928, Eustas Kid memberikan klarifikasi kepada Caribou, bahwa lengan kirinya tidak putus akibat bentrok dengan salah satu petinggi kelompok Bajak Laut Big Mom. Lengan kiri Kid, putus gara-gara bentrok dengan kelompok Akagami Pirates. Yang mana hal itu terjadi, jauh sebelum dirinya terlibat bentrok dengan kelompok Big Mom.
MADAM SHYARLY BENAR, LUFFY AKAN MENGHANCURKAN FISHMAN ISLAND
Saat singgah di Fishman Island, seorang cenayang bernama Madam Shyarly mendapatkan penerawangan kalau kelak Luffy Topi Jerami akan menghancurkan Pulau yang mereka huni. Atau mungkin lebih tepatnya, Luffy akan menjadi aktor utama dibalik kehancuran Fishman Island.
PREDIKSI HASIL AKHIR PERTARUNGAN ADMIRAL VS KOMANDAN PASUKAN REVOLUSI
Demi membebaskan Bartolomew Kuma dari perbudakan Celestial Dragon, 4 komandan pasukan revolusi yang terdiri dari Sabo, Morley, Linberg, dan Karasu bentrok secara terang-terangan dengan Admiral Greenbull dan Fujitora.
One Piece Magazine : 1 Orang Lagi Akan Bergabung Dengan SHP Setelah Jinbe
One Piece Magazine memang baru akan dirilis pada tanggal 16 September 2020 di Jepang. Namun beberapa bocoran informasi menarik yang terkandung di dalam majalah bulanan one piece tersebut sudah banyak beredar di dunia maya.Salah duanya adalah yang akan kita bahas dalam artikel kali ini.
7 Pertarungan unik di Dressrosa
Arc Dressrosa memiliki alur cerita yang sangat unik. Entah apa yang dipikirkan oleh Oda sensei, tetapi pertarungan-pertarungan di Dressrosa memiliki akhir yang berbeda-beda dan tidak disangka-sangka. Berbeda dengan Arc-Arc Onepiece sebelumnya yang endingnya musuh selalu kalah dengan jurus pamungkas, di Arc Dressrosa musuh dikalahkan dengan cara yang tidak disangka-sangka.
Sunday, 9 September 2018
VIVI ADALAH CALON PENGGANTI IM-SAMA???
[ REVIEW BLACK CLOVER 172 ] ANAK-ANAK NAKAL BLACK BULL SIAP NGISRUH LAGI!!!
Friday, 7 September 2018
KIRA KIRA SEGOKIL APA KEKUATAN HOLDEM???
Contoh pastinya adalah Sheepshead yang langsung K.O terkena diable jambe-nya Sanji. Atau Scotch yang meskipun badannya seperti kaleng kaleng tetapi dengan mudah dicabik-cabik X Drake.
Bahkan rookie sekelas Caribou saja bisa dengan mudah mengalahkan Scotch.
Sehingga menurut kami, Headliner headliner Kaido yang terkuat saat ini, dimana kekuatannya mungkin tidak terlalu jauh dibawah 3 Calamity, adalah para Supernova yang entah sengaja atau tidak direkrut oleh Kaido, seperti Basil Hawkins, dan X Drake.
Nah, maka dari itu kami pun tidak berharap banyak atas kekuatan Holdem, salah satu Headliner Kaido yang dengan begitu Pe De nya menantang Luffy dan Zoro sekaligus.
Meskipun pada kenyataannya, kepedeannya Holdem tidak terlepas dari ketidaktahuan dia kalau dua orang yang ada di hadapannya itu adalah Kaisar Laut ke-5 Dunia Baru, Monkey D. Luffy dan tangan kanannya, Roronoa Zoro.
Dia malah berpikir kalau Luffy, Zoro dan Kiku adalah anak buah dari Shutenmaru, Robinhood-nya Wano.
Tapi tidak ada salahnya kalau kita berdiskusi, mengira-ngira kekuatan macam apa yang mungkin dimiliki oleh Holdem, bukan???
Jika dilihat dari jenis SMILES Zoan yang dia gunakan, yaitu Singa, yang lebih terlihat seperti kembar dampit beda spesies, satu satunya jenis kekuatan yang terpikir di otak kami hanyalah jurus auman singa.
Dengan kondisi separo badan hingga kepala singa yang tercangkok di bagian perut, serta keterbatasan jangkauan cakar si singa, yang mungkin untuk menggaruk pantatnya sendiri saja tidak sampai, kecil kemungkinan kalau penggunaan SMILES singa ini untuk pertarungan jarak dekat.
Oleh karenanya Holdem masih menggunakan pedang sebagai senjata utama untuk bertarung, hang jelas jangkauan serangnya lebih panjang daripada cakar si singa.
Kecuali, kalau si singa ini ternyata bisa keluar dari perut si Holdem dalam wujud singa utuh kemudian berlarian menyerang lawan-lawannya seperti layaknya hewan buas.
Tapi sepertinya hal itu mustahil karena sejauh ini para Gifters atau para pengguna SMILES, hanya mampu mengubah sebagian tubuhnya.
Dan perubahannya juga hanya menjadi separo binatang saja. Tidak full seperti pengguna kekuatan Zoan yang seharusnya.
Sehingga kemampuan utama dampit singa di tubuhnya Holdem ini, menurut kami yang paling masuk akal adalah serangan jarak jauh semacam jurus auman singa.
Mungkin auman dari singanya Holdem menghasilkan gelombang kejut seperti coup d burst yang keluar dari pantatnya Thousand Sunny. Tetapi dalam skala kekuatan yang lebih kecil.
Masalahnya sekarang, mulutnya si singa sedang menggondol O Tama, jadi tidak mungkin dia bisa melancarkan auman singa tanpa melepaskan O Tama terlebih dahulu.
Jadi, menurut kami, nanti Law akan datang kemudian menggunakan Room + Shamble untuk melepaskan O Tama, dan menukarnya dengan objek lain.
Setelah itu baru si singa bisa mengaum.
Nah, yang unik adalah Holdem dan si kepala singa yang tumbuh di perutnya sepertinya memiliki otak sendiri sendiri.
Ketika Holdem ingin melakukan A, si singa ingin melakukan B. Jadi nggak singkron, gitu.
Seperti saat menginterogasi O Tama di chapter 915 lalu, karena merasa jengkel dengan kelakuan Holdem, si singa dengan begitu kejamnya mengoplok selangkangan Holdem.
Padahal mereka kan berbagi selangkangan yang sama. Pekok nggak tuh???
Nah, kami rasa dalam pertarungannya melawan Luffy dan Zoro nanti, kepekokan mereka tidak akan berkurang. Malah akan bertambah.
Bisa jadi karena Trafalgar Law menukar O Tama yang ada dimulutnya dengan puing puing gedung, si singa jadi terobsesi untuk menyerang Law. Padahal pada saat bersamaan Holdem sedang berhadapan dengan Zoro dan Luffy.
Sehingga saat Holdem memerintahkan untuk menyerang Luffy atau Zoro menggunakan aumannya, si kepala singa malah membelokkan badan dan mengaum ke arah Trafalgar Law.
Karena auman yang tidak sesuai prosedur inilah, tubuh Holdem jadi tergelincir sehingga auman singanya malah mengarah ke tempat lain. Bukan ke tempat Law, bukan pula ke arah Luffy dan Zoro, melainkan ke arah Basil Hawkins.
Puasti guayeng tuh!!!
Apalagi kalau selanjutnya keduanya kembali ribut sendiri, saling serang satu sama lain, seperti saat menginterogasi O Tama di chapter 915 lalu.
Piye mnurutmu cah???
Wednesday, 5 September 2018
LOKASI RAFTEL, WUJUD ONE PIECE, DAN IM-SAMA
Sehingga tidak ada ujung dari perairan paling berbahaya di dunia one piece ini.
Tapi kami sendiri lebih yakin kalau posisi Raftel berada di dasar laut.
Dan posisi Raftel yang berada di dasar laut inilah yang menjadi salah satu alasan kenapa lautan mengandung banyak pyrobloin yang menyebabkan para pengguna buah iblis tidak bisa berenang.
Mungkin semua buah iblis yang tersebar di Grandline berasal dari Raftel ini.
Dan tujuan diciptakannya buah iblis oleh Raftel adalah untuk membuat orang-orang rela melepaskan kemampuan berenangnya demi mendapatkan kekuatan iblis yang besar.
Dengan demikian, semakin banyak orang kuat yang memakan buah iblis, semakin banyak pula orang kuat yang tidak bisa berenang, sehingga semakin tidak memungkinkan bagi mereka untuk menyelam dan menemukan Raftel.
Sehingga posisi Raftel akan terus dan tetap terjaga.
Nah, konon yang membuat Raftel ini begitu dicari adalah karena didalamnya terdapat harta karun paling berharga yang disebut One Piece.
Sampai saat ini masih belum ada petunjuk yang jelas tentang seperti apa itu One Piece.
Satu satunya clue yang pernah disampaikan oleh Oda dalam sebuah wawancara dengan Momoko Sakura, adalah One Piece itu berwujud benda yang bisa dipegang, dan dimiliki.
Pertanyaannya sekarang adalah, kenapa Roger yang sudah berhasil menemukan One Piece tidak membawanya keluar dari Raftel???
Kenapa dia malah membiarkan benda paling berharga tersebut tetap berada di Raftel dan menantang para pelaut di seluruh dunia untuk bisa menemukannya.
Menurut kami alasannya hanya ada 2.
Selengkapnya bisa langsung kalian simak dalam video di awal artikel ini. ^_^
Tuesday, 4 September 2018
TERBONGKAR!!! INILAH ALASAN KUROHIGE MELUKAI WAJAH SHANKS!
Sehingga Kurohige memutuskan untuk menyerang Shanks secara diam-diam dan mengambil sesuatu tersebut darinya. Seperti yang Kurohige lakukan terhadap Thatch saat merebut Yami Yami No Mi.
Tetapi bagaimana dengan Kurohige??? Apakah dia juga merupakan keturunan bangsawan???
Teori lengkapnya bisa kalian simak langsung pada video di awal artikel ini... ^_^
Monday, 3 September 2018
[ REVIEW BLACK CLOVER 171 ] RAJA SINGA API FUEGOLEON, BANGKIT DARI KUBUR!!!
Sunday, 2 September 2018
[ REVIEW ONE PIECE 916 ] JEBRETTTT!!!! URASHIMA K.O HANYA DENGAN SATU KOPLOKAN DARI LUFFY