Manga One Piece Chapter 990 |
Kejadian unik terjadi pada salah satu adegan di manga one piece chapter 990 kemaren.
Tepatnya ketika Luffy berubah wujud ke mode Gear 4th, saat dia akan mengoplok NUMBERS yang menghalangi jalannya.
Hyogoro The Flower yang sekali lagi melihat wujud Gear 4-nya Luffy, setelah pertama kali melihatnya ketika melatih Luffy menggunakan Ryuo di Penjara Udon, langsung terpesona dan mengatakan kalau wujud Luffy dalam Mode Gear 4th terlihat mirip seperti Myoo atau The Wisdom King.
Siapa itu Myoo?
Sejauh yang kami pahami dari catatan di Wikipedia.
Myo-o adalah semacam dewa dalam agama Budha, yang posisi hierarkinya ada diperingkat ketiga setelah Buddha dan Bodhisatva.
Dalam kepercayaan agama buddha disebutkan kalau Myo-o itu ada 5, yaitu :
Acala / Fudo Myo-o : dikenal juga dengan julukan "The Immovable One" atau Yang Maha Tak Tergoyahkan.
Trailokyavijaya / Gozanze Myo-o : dikenal juga dengan julukan "The Conqueror of The Three Planes" atau Sang Penakluk Tiga Alam
Kundali / Gundari Myo-o : dikenal juga dengan julukan "The Dispenser of Heavenly Nectar" atau Sang Pemberi Kenikmatan Surgawi.
Yamantaka / Daiitoku Myo-o : dikenal juga dengan julukan "The Defeater of Death" atau Sang Penakluk Kematian.
Vajrayaksha / Kongoyasha Myo-o : dikenal juga dengan julukan "The Devourer of Demons" arau Sang Pelahap Iblis.
Dan entah kebetulan atau memang sudah direncanakan oleh Eiichiro Oda, angka 5 ini sangat identik dengan Luffy.
Mulai dari buah iblis yang dimakan Luffy, Gomu Gomu No Mi, yang dalam permainan angka jepang bisa ditulis 56 56. Hingga posisi Luffy saat ini yang dijuluki sebagai Emperor ke-5.
Jadi apakah perkataan Hyogoro yang memirip-miripkan wujud Gear 4th Luffy dengan Myo-o ini adalah sebuah clue atau sebuah pertanda kalau nanti akan ada mode Gear 5?
Atau bisa juga diartikan kalau mode Gear 4th Luffy sebenarnya memiliki 5 mode yang berbeda.
Dimana sebelumnya sudah kita kenal 3 mode yaitu Boundman, TankMan, dan SnakeMan. Sehingga masih ada 2 mode Gear 4th lagi yang belum diperlihatkan,
Dan nantinya akan dipakai Luffy untuk mengalahkan Kaido?
Untuk lebih jelasnya, kalian bisa simak full review kami di video berikut ini:
13 komentar:
Mantap min salam dari YouTube :v
Sughuiii
Joooss . Semangat bang real gue Noe
Anjay
Mangat
Gear4, 2 sisanya Lionman , sama buayaman, kalo ga Gorillaman 😅
Mantap
Atau bisa juga garangan man 😂
"Mimikman,dan kintilman":(:v. - momonosuke
Lutfi agizal man
gas terus min . josss gandosss pokok e
Lanjutkan min
Top ����
Post a Comment